Download App
85.79% Zaman Kegelapan / Chapter 1154: Piringan Sithe

Chapter 1154: Piringan Sithe

Editor: Wave Literature

Waktu terus berjalan. Ji Ning terus mengaktifkan teknik pergerakan Tak Berbayang sepanjang waktu dan menunggu dengan sabar di luar selama lebih dari lima puluh ribu tahun. Demi mendapatkan harta karun Sithe, ia memiliki banyak sekali kesabaran.

Di dalam klan Nonti.

Krieek. Sebuah pintu batu terbuka. Seorang Daolord tahap tiga dengan wajah menyeramkan berjalan keluar.

"Daolord!" Tentara penjaga yang berada di luar pintu batu itu memanggilnya dengan hormat. "Pimpinan klan telah memberikan perintah. Semua Daolord harus segera pergi ke tanah leluhur setelah mereka keluar dari meditasi tertutup."

"Oh?" Daolord tahap tiga ini, Daolord Joyquill, memicingkan mata. "Kenapa terdengar mendesak? Bukankah hanya Daolord tahap empat yang bisa masuk ke tanah leluhur?"

"Daolord, pimpinan klan sekarang telah mengubah aturannya. Daolord tahap dua bahkan diperbolehkan untuk masuk," ucap tentara penjaga itu dengan segera.


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C1154
    Fail to post. Please try again
    • Translation Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login