Download App
14.39% Wanita Sang Boss / Chapter 149: Dua Garis Lurus -Part 2

Chapter 149: Dua Garis Lurus -Part 2

"Jadi, ini adalah pertemuan ke tiga kita. Setelah ini, kalian akan masuk ke dalam tahap ujian. Bagi yang lulus akan mendapat sertifikat juga berkesempatan makan gratis selama tiga hari di restoran tempatku bekerja," kata Dion sambil berjalan ke arah kanan dan kiri melihat beberapa peserta yang ada di sana.

Namun, matanya menangkap Meta, kemudian ujung bibirnya berkedut. Adanya biang kerok bernama Meta, benar-benar seolah menjadi kutukan untuknya. Kenapa, di dunia seluas ini, harus ada Meta yang mengikuti kursusnya memasak? Kenapa, dari sekian banyak penduduk di bumi ini, harus ada satu perempuan yang bernama Meta.

Lagi, Dion mendengus. Dia bahkan sampai harus minum obat diare karena mencicipi masakan buatan Meta. Dia benar-benar tak bisa membayangkan, bagaimana menderitanya calon istri Meta. Bahkan bukan hanya sehari, selamanya hidupnya akan seperti di neraka karena dimasakkan oleh manusia seperti Meta.


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C149
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login