/ Urban / Tuan CEO, Manjakan Aku 100 Persen!

Tuan CEO, Manjakan Aku 100 Persen!

Tuan CEO, Manjakan Aku 100 Persen!

Urban Completed 992 Chapters 50.0M Views
Author: Enchanting SmileTranslator: LonelytreeEditor: Millman97
more

4.55 (3,969 ratings)

Read
About Table of Contents Reviews

Synopsis

Selembar kertas cerai mengirim Xia Xinghe kedalam sebuah kemiskinan. Namun, karena sebuah kecelakaan mobil kemudian dia berubah menjadi seorang peretas profesional yang memiliki lebih banyak uang daripada yang bisa dia habiskan.
Semua orang yang telah meremehkan, menindas, dan menertawakanku, tolong berbaris, aku akan menunjukkan kepada kalian apa arti menampar wajah itu!
Tunggu, tunggu, tunggu. Orang yang di sana itu, mantan suami yang tidak lagi berhubungan denganku, jangan memotong antrean. Apa kau ingin membantuku menghadapi orang-orang ini?
Tidak hanya itu, aku akan membantumu menghadapi tamparan wajah diriku sendiri!, pria tampan yang gagah dengan miliaran dolar di hidupnya, mengangkat telapak tangannya untuk menampar wajahnya sendiri tanpa syarat!
Pesan: Ini adalah kekuatan seorang perempuan, tidak ada kecurangan, tidak ada kesalahpahaman, tidak beralasan, kisah percintaan 1v1. Juga, dimohon agar menduga hal yang tidak terduga dalam hal jalur plot dan tidak berfikiran ke struktur plot percintaan pada umumnya.

  1. hamdri_yanto
    hamdri_yanto Contributed 10983
  2. Asih_Surtiasih
    Asih_Surtiasih Contributed 6690
  3. Anggia_Rahayu
    Anggia_Rahayu Contributed 6685

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    You May Also Like

    3,969Reviews

    4.55

    • Translation Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    Share your thoughts with others

    Write a review
    grecias_lubis

    Ceritanya bagus tapi masih sedikit abstrak, tapi saya suka karena ini di sangkut pautkan dengan adanya flashback dari ingatan si pemeran wanita, saya suka ceritanya

    Reveal Spoiler
    6yr
    View 118 Replies
    Dhiahkamal

    Lin lin menginginkan Ibu dan tinggal bersama ibu dan ayah juga,,tolong wujudkan itu ayah,,apakah bisa??jika tidak bisa lin lin tidak ingin apa-apa lagi,,,huhuhuhu itu episode ke berapa yaaa,,saya tunggu kabar bahagia kebersamaan merekaaa,,dimana kah spoilerrrrrr

    5yr
    View 68 Replies
    Dila_nasution

    Balas dendam nya kenapa gak langsung sama ibu tirinya, ibu tiri yang jahat dan gak tau diri harta warisan yang direbut darinya dan sekarang dia gak mau bantu untuk kehidupan anak tirinya. Dasar ibu tiri yang serakah

    6yr
    View 40 Replies
    ciestien

    Updatenya jangan cuma 1 bab donk Jadi malas bacanya,sdh seru2nya kepotong lagi Jadi akhirnya kurang greget karena males kepotong potong bacanya

    6yr
    View 7 Replies
    Sakiko_Ruirui

    Cerita ini menurut saya sangatlah menarik, penulis membuat alur yang lumayan sulit untuk ditebak, dan memiliki lika-liku yang anti meanstream dalam dunia orange. Penulisan tanda baca dan bahasa saya anggap sudah baik, tetapi ketika update penulis tidak terlalu banyak menulis jalan cerita. Bagi para pencinta romance yang berkaitan dengan balas dendam dan cinta rumit, saya sarankan untuk membaca sekarang! :)

    5yr
    View 7 Replies
    Yuli_Diana

    Kapan ya manja-manjaan nya....????? Lama amat muter-muternya, menguji kesabaran dan kesetiaanku, iyaaa kesetiaanku padamu Thor.....๐Ÿคฉ Tolong jangan kecewakan penggemarmu ini.

    5yr
    View 4 Replies
    thinker_bell

    alur ceritanya bagus, meskipun awalnya sempat bingung karena plot maju-mundur ๐Ÿ˜ tapi setelah beberapa chapter baca ternyata makin seru dan mudah dimengerti, porsi pemerannya berimbang. semoga happy ending, kasihan jg liat Xi Lin, butuh sosok orang tua yg bijak dan keluarga yg rukun โ™ฅ

    Reveal Spoiler
    5yr
    View 3 Replies
    Macchiato_eunbyeol

    Awalnya biasa aja baca novel ini.. Merasa plotnya pasti mudah ditebak, tapi setelah dibaca terus menerus, ternyata jalan ceritanya seru dan tidak mdah tertebak.. Bahkan sosok Xinghe bisabuat pembaca merasa terpesona..

    5yr
    View 6 Replies
    Lilian_Nov

    Keren ceritanya... Membuat emosi pembaca nik turun dan selalu menantikan chapter selanjutnya. Penasaran sampe akhir cerita.. berhrap ending cerita xg bgus untuk tokoh uama

    Reveal Spoiler
    5yr
    View 1 Replies
    joecute

    Ceritanya seru .. Apalagi tema cerita beda dengan cerita cerita romantis lainnya... Seorang mantan istri yang telah kehilangan kepercayaan dan harga dirinya perlahan lahan bangkit dan bersiap siap mengalahkan dunia.. Mungkin dimada depan.. Pada akhirnya mantan suami akan menyesal karena perpisahan yang terjadi

    5yr
    View 2 Replies
    Quienne02

    Aduuuhh... seru banget. Memgingatkan bahwa masih ada masa depan yang lebih cerah di banding masa lalu. Mengingatkan juga bahwa tidak boleh mengambil hak orang lain. KARMA MASIH BERLAKU. Tuhan juga akan selalu menolong hambanya yang beriman

    5yr
    View 0 Replies
    mpriskil

    Kelanjutannya seperti apa, apakah wushu ang dan suaminya akan berakhir? Atau mereka akan makin kejam Thor?. Kepo nih. Update ya Thor. Semangat................................................................................................................................................

    5yr
    View 1 Replies
    kensyafa

    Seneng karakter perempuannya kuat & cerdas,mampu mengatasi musuh musiknya dengan cerdik & Tak terpikirkan, bikin penasaran & pengen update terus

    5yr
    View 0 Replies
    Ol_241216

    Xi Xinghe.. Perempuan dengan kepercayaan diri yang luarbiasa. ๐Ÿ’ช๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘ Jadi penasaran nih...... ๐Ÿ˜‰๐Ÿ˜‰๐Ÿ˜‰ Akankah dia berhasil menelanjangi kebrobokan lawannya ??? I don't care....... Yang penting Mubai dan Xi Xinghe ๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜

    Reveal Spoiler
    5yr
    View 2 Replies
    Poeji_Poeji

    ๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜Ž๐Ÿ˜Ž๐Ÿ˜Ž๐Ÿ˜Ž๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜

    Reveal Spoiler
    5yr
    View 0 Replies
    julehaahrau97

    gaya penulisannya harus ditingkatkan lgi. Alur ceritany lumayan menarik. Dan mungkin akan lebih bagus kalau pendalaman karakternya lebih kuat

    5yr
    View 0 Replies
    rusmini3342

    aku ingin mereka rujuk terlebih lagi anaknya butuh orang tuanya....ayo....aku dukung......hebattttt...ny......harus.....cayoo.........tunggulah ibumu akan kembaliii...tuan kecil....

    Reveal Spoiler
    5yr
    View 1 Replies
    susimailani

    Saya suka alur ceritanya menyenangkan n enak.utk.dibaca karaktenya juga bagus dalam.cerita Karakter pemain masing masing memiliki ciri tersendiri.konflik yg ditampilkan membuat cerita ini semakinnenak.dibaca.walau cerita ini mengenai cinta bisnis k keahlian semua brcampur membentuk kareakter perannya masing masing Yg pasti.ceritanya keren abisss...gak.bosen w bacanya Mungkin.kalo.diangkat kecerita drama televisi pasti lebih seru

    6yr
    View 0 Replies
    Fabiola_Mamesah

    Baru 1/3 jalan bacanya. Tapi serius ceritanya seru sekali! Recommended pokoknya! [img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

    3yr
    View 0 Replies
    LaleANK
    LV 11 Badge

    Awalnya berharap romantis, tapi makin jauh jadi berbeda, ada fiksi ilmiah nya, ada fantasi juga, di bab2 awal cerita berkesan bertele tele, sy sampe bacanya lompat2, tapi setelah mendekati bab pertengahan cerita makin seru makin seru...sy malah sampe begadang bacanya krna g bisa tidur, penasaran ama kelanjutannya ๐Ÿคฆsy sampe berfikir, jgn2 pengarangnya adalah politikus atau seorang detektif????๐Ÿค”๐Ÿ˜‚ Kerenlah pokoknya, sy mau beli bukunya klo ada๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

    4yr
    View 0 Replies

    Author Enchanting Smile

    Translator Lonelytree

    Editor Millman97