Download App
58.82% The Lyminael: Tyra and Noah / Chapter 90: Pengaturan Militer

Chapter 90: Pengaturan Militer

Mercle Citadel

Pazon, Freustrel

Mirela mengerutkan dahinya tajam. Amarah seketika menyapannya begitu dua orang penjaga dari Grenmer Manor melaporkan bahwa Tyra dan Noah menghilang dari mansion. Tidak hanya itu yang membuatnya naik pitam, tetapi juga karena mereka sangat terlambat menyampaikan kabar dengan alasan perjalanan jauh dari Rochfell Isle ke Mercle Citadel. Magdalena turut hadir disana, tak kalah bingung dan kesal sebagaimana Mirela.

"Kapan terakhir kali mereka terlihat?" tanya Magdalena kemudian. Dua orang penjaga itu silih lirik, menjawab dengan takut dan bergetar. "Du-dua haru lalu, Puteri. Saat itu tidak ada yang aneh, mereka hanya bermeditasi di pinggir tebing kemudian kembali ke mansion sampai malam tiba. Kami memastikan bahwa mereka tidak keluar mansion lagi setelah itu," jawab salah satu dari mereka yang mengenakan jubah hitam.

Mirela dan Magdalene silih lirik, menyamakan pemikiran dalam diam.


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C90
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login