/ LGBT+ / Secret Husband
Synopsis
Sepuluh tahun bersama aku baru tahu kalau suamiku seorang WANITA. Perpisahan menyakitkan menjadi luka yang tak pernah kami lupakan. Terpaksa bercerai demi sebuah takdir yang berbeda membuat kami mengikuti kenyataan ini. Hanya karena keserakahan, suamiku yang terlahir sebagai seorang WANITA harus menjalani hidupnya sebagai seorang LAKI-LAKI. Bahkan dia baru tahu kalau dia seorang WANITA satu hari sebelum kami bercerai.
"Kenapa kau kembali dalam hidupku?"
"Kau janji takkan bertemu denganku lagi, kau bohong!"
Namun takdir harus membuatku menjadi istri kontrak dari seorang milyader. Itu membuatku bertemu kembali dengan masa laluku.
You May Also Like
Share your thoughts with others
Write a reviewAuthor Marbella_Mirabella