Download App
52.61% School of Persona / Chapter 141: "I'm a Bad Friend"

Chapter 141: "I'm a Bad Friend"

Dengan langkah tergesa-gesa, Jerry turun dari kamarnya. Ia bahkan setengah berlari menuruni tangga sembari terus memeriksa layar ponsel. Dirinya yang masih mengantuk itu celingukan, tak punya tujuan siapa yang bisa diajaknya bicara sebelum kedua matanya menangkap Iqbaal, Dhaiva, Saheera, dan Manty di belakang pintu utama.

"Eh! Lo pada ngapain disitu?" tanyanya berbisik heboh. Sampai disana, tampak Dhaiva yang paling frustasi diantara yang lain. "Udah liat beritanya? Ini beneran gak sih? Apa Gue masih mimpi?"

Iqbaal mengusap wajahnya kasar, "Beneran Jer, itu Nalesha ..."

Jerry mengerutkan dahi, kembali pada ponselnya, "Sindikat peredaran marijuana, cannabis, dan obat-obatan terlarang ..."

"Gak habis pikir Gue, jadi dia selama ini ..."

"Udah, Jer. Jangan menghakimi. Biar Ayah bertindak dulu, mereka udah di Polda Metro Jaya malam ini," potong Manty meredakan tensi.


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C141
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login