Download App
40.21% Sayap Pelengkap / Chapter 152: Please, Berjanjilah!

Chapter 152: Please, Berjanjilah!

    "Cut!"

     Ayden yang sedang beradu peran dengan Jessi berdecak kesal karena salah lagi, salah lagi. Kali ini pak Eko pasti akan marah kepadanya. 

    "Den, lo kenapa sih? Jessi udah bagus tuh mainnya. Fokus dong!" 

    "Sorry, Pak. Sekali lagi yah, gue janji!"

    "Oke sekali lagi."

    Pak Eko kembali duduk setelah Ayden bicara begitu. Lalu para Crew kembali berdiri di posisinya dengan alat masing-masing. 

    "Fokus. Nanti semua pertanyaan kamu aku jawab setelah ini," kata Jessi pelan hanya terdengar untuk Ayden saja. 

    Ayden menatapnya dan menganggukkan kepala dengan semangat. Ia memejamkan mata untuk memfokuskan diri agar tidak mengulangi kesalahan yang sama. 

    "Camera! Roll! Action!"

   ***

    "Lo kenapa sih, Kak? Perasaan tadi baik-baik aja deh. Ada apa?" tanya Melodi si adik perempuan Ayden yang menyambutnya dan memberikannya minum begitu pria itu duduk di tempatnya. 


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C152
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login