Download App
66.15% Only You in My World / Chapter 214: Chapter 214 Penyesalan

Chapter 214: Chapter 214 Penyesalan

Malamnya, cahaya lampu luar pun menyelinap masuk ke dalam sela-sela jendela kamar Yu Xi yang tidak tertutup dengan tirai. Gadis itu pun terbangun dari tidurnya dengan mata yang membengkak. Mungkin ini efek karena menangis cukup lama. Di tambah lagi ketika ia membaca spam pesan dari Lu Zhen Yang semalam, membuatnya menjadi sangat sedih. Hatinya seperti tergiris pisau.

"Sebenarnya aku merindukan Lu Zhen Yang juga namun aku takut, aku takut untuk tersakiti kedua kalinya. Tapi setelah aku tahu bahwa cinta memang membutuhkan kesakitan, entah kenapa aku menjadi semakin takut ia akan terluka karena ku." batin Yu Xi. "Mencintainya merupakan hal yang tak pernah aku sesali dalam hidup ku. Setelah aku hidup kembali, aku jadi tahu cinta itu sakit, aku tahu cinta itu bukan sebuah kebahagiaan, tapi cinta itu adalah kesakitan yang membahagiakan. Dengan kesakitan yang aku terima sekarang ini, aku jadi tahu bahwa kami sama-sama tidak bisa hidup tanpanya."


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C214
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login