Download App
83.38% Memandang Lautan Biru Yang Luas / Chapter 261: Mabuk (1)

Chapter 261: Mabuk (1)

Ai Zhiyi berbaring di tempat tidur, namun belum tertidur. Ia hanya memejamkan mata, berharap ia akan terlelap dengan sendirinya.

Namun, Ai Zhiyi telah membolak balik posisinya beberapa kali hingga ia sendiri tak dapat menghitungnya, bahkan telah berada di tempat tidur itu selama dua jam, dan jangankan terlelap, ia merasakan perasaan mengantuk bahkan tidak sama sekali.

Karena terus menerus merasa gelisah, Ai Zhiyi pun bangkit dari tempat tidur. Ia duduk di sudut tempat tidur, kemudian meraih ponselnya. Membuka layar, ia menemukan bahwa itu sudah pukul 2 pagi, namun Chu Weixu belum juga kembali.

Selain mengalami insomnia, Ai Zhiyi terlalu memikirkan Chu Weixu yang tak kunjung pulang. Ia telah menghubungi Chu Weixu, namun terakhir kali Chu Weixu mengangkat panggilannya, itu pada tiga jam yang lalu. Setelahnya, puluhan panggilan lainnya hanya menjadi hiasan layar ponselnya.


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C261
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login