Download App
55.39% Mantan suami atau mantan pacar / Chapter 271: Anda cantik dengan senyum yang manis.

Chapter 271: Anda cantik dengan senyum yang manis.

Setelah hening sesaat Ivanka ingat tentang lembaran - lembaran kertas yang di bawa Robert.

" Robert, tolong berikan pada kU kertas - kertas itu. "

" Tapi ... dokter tadi ... " jawab Robert tampak ragu.

" Aku ingin ke toilet, berikan pada kU. Sekalian aku membaca nya. Dia tidak akan tahu, jangan sampai terlalu lama menyelidiki nanti pelaku sebenar nya kabur lebih dahulu. "

" Tapi yang di katakan dokter tadi betul Ivanka. Kamu harus istirahat. " ucap Hong tegas.

" Aku baru terbangun setelah seharian tidur, apa mungkin aku akan tidur terus ?. Aku hanya membaca nya di dalam toilet dan tidak lama. Tolong lah ... " Ivanka mencoba membujuk Hong dan Robert dengan wajah yang di buat memelas.

Hong melihat Ivanka bukan tampak memelas tapi lebih ke tampak imut lalu berkata :

" Hmmm ... hmmmm ... Jangan tunjukan wajah seperti itu. Kamu akan menarik banyak pria dan membuat kami pusing menjaga mu. "

" Apa ???. " tanya Ivanka bingung.


next chapter
Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C271
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login