/ Fantasy / Annethaxia Luo Putri Negeri Salju

Annethaxia Luo Putri Negeri Salju Original

Annethaxia Luo Putri Negeri Salju

Fantasy 10 Chapters 31.2K Views
Author: Serenity_Lee

5 (54 ratings)

Read
About Table of Contents Reviews

Synopsis

Follow Instagram @sere_nity_lee untuk info novel terbaru Serenity Lee

Juara 1 WPC 42 Indonesia #82 Male Lead Dimensi Lain


NOVEL FANTASI-ROMAN

Bukan cerita tentang Snow White, Cinderella, atau Beauty and The Beast. Ini cerita yang beda dengan yang pernah ada. Meski judulnya memakai nama pemeran wanita, tapi ceritanya lebih banyak dari sudut pandang pemeran pria.

*

Jacob Mandel, salah seorang pemilik dan sekaligus pewaris peternakan dan perkebunan Mandel Hills, di sebuah desa terpencil bernama Karaskas di belahan bumi yang memiliki empat musim.


Kehidupannya sehari-hari begitu monoton. Mengurus peternakan dan perkebunan, juga merawat ibunya yang telah lanjut usia. Yang selalu menagih janji dua putranya untuk memberinya cucu.

Semua berubah, ketika Jacob bermimpi bertemu Annethaxia Luo, dan memintanya untuk menolong putri bungsu Kerajaan Negeri Salju, ketika ia terjaga. Kerajaan yang berada di dimensi yang berbeda dengan bumi tempat Jacob tinggal.


Jacob kemudian bertemu seorang gadis yang hilang ingatan di ladangnya.

Bagaimanakah kisah ini selanjutnya?

Kisah dua dunia, beda dimensi ruang dan waktu. Meniti dua kisah percintaan yang berbeda.

Temukan jawabannya dengan mentap love novel ini. Agar bisa selalu update dengan bab baru.


MAMPIR JUGA KE CERITAKU YANG LAIN YA KAK:


1. Mendadak Menikah
2. ALISHA (PRETENDING)
3. Zarina the Abandoned CEO
4. Terpotek Cinta CEO Botak tapi Ganteng
5. Elegi Cinta Asha
6. Saat Kita Muda
7. Angela the Alpha's Mate

TERIMA KASIH

Parents Strongly Cautioned
  1. Serenity_Lee
    Serenity_Lee Contributed 11
  2. Ogi_457
    Ogi_457 Contributed 6
  3. rebranding_
    rebranding_ Contributed 6

Weekly Power Status

Rank -- Power Ranking
Stone -- Power stone

You May Also Like

54Reviews

5

  • Writing Quality
  • Stability of Updates
  • Story Development
  • Character Design
  • World Background

Share your thoughts with others

Write a review
Serenity_Lee

Hai Serenity Lee di sini. Perkenalkan novel perdana saya dengan genre fantasi. Semoga bisa dinikmati dan menjadi koleksi perpustakaan kakak ya 😍😍😍😍😍😍

3yr
View 0 Replies
SakuraKawaii

[img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

3yr
View 1 Replies
Sider
LV 11 Badge

Ini mah konsepnya jauh dr cerita tentang Snow White, Cinderella, atau Beauty and The Beast, mbak. SIAPA KEMARIN YANG REVIEW GITU? ('-') aku malah merasa bagaimana aku mencintai seseorang di suatu waktu tapi aku tidak ingin melupakannya saat aku nanti berada di dunia yang lain. Jujur aku suka, fantasinya terasa kok. Coba tambahi ala-ala magis atau kekuatan es yang melambangkan salju atau apa gitu~ dulu aku punya spring project kyk gini~ si MC terseret di dunia alternatif yang runtuh, mampir aja nanti ke Yuuto Kazuya, ya kalo dah di rilis~ salam dari Ana Bantingan nih cuma kagebunshinku :"D dah masuk coll mbak

3yr
View 5 Replies
ciptadewirahmafita

suka banget sama alur ceritanya ,nama tokoh yang keren ,dan bisa ikut masuk dalam cerita .sukses terus sama ceritanya dan semangat terus ya kak .

3yr
View 1 Replies
rebranding_

halo kak, aku bacanya ceritanya dan bagus banget😭 penggambaran karakternya juga bagus, ciri-ciri yang disebutkan juga bisa langsung terbayangkan. Intinya cerita ini beneran selera aku banget😭👍 Dan ... menunggu kelanjutan ceritanya😀 semangat❤️❤️❤️

3yr
View 2 Replies
Terikat_Denganmu

[img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

3yr
View 2 Replies
Yayang_

Aku baru baca sampe 2 bab sih, ceritanya detail banget bagus ma gamang di cerna jadi gak berat untuk keeja otak aku hehe... besok aku lanjut lagi, maklum mo nulis lagi hihi... Asik ini pake nambah ilmu ceritanya😚

3yr
View 1 Replies
Daoistk2Orhf

[img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

3yr
View 0 Replies
Rhinopon_rhinos

Awal mulanya udah dibikin penasaran. apa yg jacob liat ya 👀[img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

3yr
View 1 Replies
silver_eyes

Ceritanya bagus. Diksinya keren. Dari cara penulisannya kelihatan banget kalau perhatian ke ejaan. nggak bikin sakit mata. Sukses selalu, ya, Kak.

3yr
View 1 Replies
Ogi_457
LV 11 Badge

Sugoi kali cerita nih. Kultivatur ama isekai di-mix jadi satu. Waktu baca judulnya kupikir cerita ini kyk snow white, ala2 disney princess gitukan atau soal kerajaan ala2 inggris eh pas dibuka surprise aku, diluar ekspektasi dan baaagus banget. Mantaplah

3yr
View 3 Replies
VLADSYARIF

ketika kultivator dan isekai bercambur menjadi satu kesatuan. pokoknya cerita ini gggggggggggggggggggggrrrrrrrrrrrrrrrrrreeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaattttttttttttttttttttttttttttt

3yr
View 1 Replies
Sisca_sisi

bagus kok kak ini, mirip - mirip drama china yang ice fantasy.. padahal kata kakak baru nulis novel genre ini 😁.. Di tunggu update chapter baru nya kak.. sudah ku collect juga.

3yr
View 3 Replies
Pesona_Wanita_Lee

wooow genre berbeda dari biasanya. idenya menarik. sukses update terus ya [img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

3yr
View 1 Replies
Samyang_Pedas

sukses selalu dengan cerita terbarunya [img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

img
3yr
View 1 Replies
Iron_Man015

Hui akhirnya ada male lead fantasi Ditunggu next lanjutannya [img=update][img=update][img=update][img=update][img=update][img=update][img=update]

3yr
View 1 Replies
sarahsechan

Yang diintip jacob adalah ternyata .... 😱😱😱😱[img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

3yr
View 1 Replies
noviaaryani

Lanjut kak, alur ceritanya keren. berasa pengen baca terus hingga bab terakhir. setiap bab selalu bikin penasaran [img=update][img=update][img=update][img=update]

3yr
View 1 Replies
UmayCantik

Genre fantasi yang bikin penasaran hehe Semangat up next [img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

3yr
View 1 Replies
Mie_SeleraPedas

Ceritanya menarik, penasaran jadinya itu jacob sama gadis bodoh kelanjutannya. [img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend][img=recommend]

3yr
View 1 Replies

Author Serenity_Lee