Download App
34.08% Dokter Tampanku / Chapter 121: Lagi?

Chapter 121: Lagi?

"Ya boleh tapi sendirian, aku pulang ke Bandung."

Leandra mengerucutkan bibirnya.

Bukannya menenangkan atau mengajaknya bercanda, Rigel mencium sekilas bibir Leandra yang manyun tersebut.

"Kan kamu itu kenapa begitu sih."

"Apa?"

"Nyuri terus, heran."

"Kalau enggak begitu aku enggak akan dapat."

"Oh mau, okay!"

Leandra sudah tidak malu lagi, ia mencium bibir Rigel. bukannya berhenti Rigel memeluk Leandra dan memperdalam pagutan mereka.

Setan apa yang sudah meracuni mereka mala mini, bukannya melanjutkan berkemas tetapi bermesraan.

Setelah Leandra hampir kehabisan napas, ia mencoba menghentikan Rigel namun Rigel membawanya ke atas tempat tidur.

"Rigel, jangan."

"Apa?"

"Kamu mau ngapain?"

"Enggak apa-apa, aku suka saja bibirmu manis."

"Hmm."

"Memang kamu kira aku ngapain?"

"Enggak."

"Mau ngapain?" tanya Rigel.

"Tuh 'kan."

"Apa?"

"Tuh tangan kamu jangan ke mana-mana itu, besok aku enggak bisa jalan gimana?"

Rigel pun tertawa.


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C121
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login