Download App
48.36% The Lyminael: Tyra and Noah / Chapter 74: Pekuburan Energi

Chapter 74: Pekuburan Energi

Lilypad Lake Necropolis

Aurilon, Sleushus

Stefana berkali-kali bergidik ngeri di tengah-tengah jalan cepatnya menyusuri sebuah hutan berkabut nan gelap. Eric ada di depannya, pria itu memimpin sejak awal, dan dari langkahnya yang lebih cepat dan gesit, sepertinya Ia sudah hafal jalur-jalur menuju tujuannya di hutan itu. Meskipun demikian, itu bukanlah jaminan untuk Stefana tidak habis merinding dan memejamkan mata berkali-kali begitu ular, laba-laba, kalajengking, dan burung gagak hitam 'menyaksikannya' dari persembunyian mereka. Beberapa dari mereka bahkan melintas dihadapannya, pun meraba dan melilit kakinya. Dua belati itu ada di sakunya, namun Ia tak berani gegabah, lantaran hewan-hewan itu tidak terlihat sebagaimana mestinya: lebih berasa hidup, berakal, dan bernyawa.


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C74
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login