Download App
83.94% Cinta Yang Belum Kelar / Chapter 251: I LOVE YOU!

Chapter 251: I LOVE YOU!

MEOOONGG!!!

" Aaaaaaaa!!!" teriak Alea yang terkejut dengan suara kucing. Dan tanpa sengaja pula Alea memeluk Rendra.

Rendra mematung di tempatnya. Senyum evilnya terbit menghiasi wajah. Dengan cepat Rendra semakin memeluk Alea.

Alea terkejut dengan pelukan Rendra yang makin erat. Menyadari hal itu, Alea berusaha melepas pelukan Rendra.

" Lepas!" ucap Alea penuh dengan peringatan.

" Begini sebentar saja," ucap Rendra menatap manik mata hitam milik Alea.

Dengan cepat Alea membuang muka, menghindar dari bertatap mata dengan Rendra. Berdekatan dengan Rendra seperti ini, membuat hatinya terasa tidak karuan. Dan mungkin wajahnya sudah memerah sekarang.

Rendra menyadari hal itu. Ia mendekatkan wajahnya pada wajahnya Alea.

" Kenapa? Kamu gugup?" tanya Rendra dan Alea semakin meronta minta dilepaskan.

" Jika kamu tidak menyukaiku, mustahil wajahmu memerah seperti kepiting rebus begini," ucap Rendra dengan menangkup kedua pipi Alea.


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C251
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login