Download App
12.82% What is My Position / Chapter 35: Hari Valentine

Chapter 35: Hari Valentine

Setelah berbulan-bulan, akhirnya Argat bisa melepas gipsnya. Kini tangannya bisa berfungsi dengan normal. Bekas luka di jidatku juga kian memudar seiring berjalannya waktu. Seiring dengan kesembuhannya, Argat jadi manusia super sibuk. Aku tidak tahu seberapa banyak pekerjaannya, tetapi Argat selalu memiliki alasan untuk membuatnya tetap sibuk. Begitu juga dengan hari ini. Hari ini adalah hari valentine. Biasanya pasangan akan memberikan cokelat dan bunga sebagai hadiah. Entah mengapa aku jadi tersenyum membayangkan Argat membawakan cokelat dan bunga untukku. Ah tidak mungkin, pikiranku terlalu berlebihan. Lagipula valentine hanya dirayakan oleh pasangan yang saling mencintai, sementara kami tidak.

"Delisa! Apa kau bisa membantu Mama sebentar!" panggil Mama.

"Tentu, Ma!"

Aku pergi ke dapur untuk melihat apa yang dilakukan mama. Ternyata mama sedang membuat kue cokelat. Mama sedang memanaskan beberapa batang cokelat untuk dijadikan campuran kue.


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C35
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login