Download App
13.61% CINTA YANG BERBEDA / Chapter 52: JIN KOMPOR

Chapter 52: JIN KOMPOR

Ternyata pilihan yang Claretta ambil kali ini tidaklah salah. Dia tepat jika memilih pergi dari istana iblis untuk sementara waktu.

"Jika masalahnya sudah sepertiku untuk apa kemewahan? Karena faktanya di atas kemewahan ada ketenangan yang didambakan oleh banyak makhluk di seluruh jagat raya ini," gumam kereta seorang diri sambil menikmati indahnya pemandangan langit.

"Sepertinya aku tidak asing melihatmu siapa ya Apakah kau Claretta?" sapa seorang wanita dari bangsa jin yang tiba-tiba saja berpapasan dengan dirinya.

"Kau mengenalku?" tanya Claretta dengan tatapan heran. Dalam hatinya, dia insecure. Pasti wanita ini juga akan ikut menertawai dirinya yang kini telah dibuang bagaikan sampah oleh Baginda Raja Lucifer.

"Pagi pulang bangsa jin dan iblis mana sih yang tidak mengenal seorang Claretta? Dulu kau adalah kebanggaan Baginda Raja Lucifer ya kan?" tanya jin betina itu tanpa tatapan yang menunjukkan bahwa dia menertawai dan menghinanya.


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C52
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login