/ Teen / Aruni

Aruni Original

Aruni

Teen 5 Chapters 12.8K Views
Author: Cindelvi

Not enough ratings

Read
About Table of Contents

Synopsis

"Enak banget ya jadi pacar Bima. Udah ganteng, jago olahraga, kaya, pinter lagi." Aku memutar bola mataku dengan malas setelah mendengar laras sibuk memuji Bima.

"Lo suka sama yang berandalan gitu?"

"Bad boy emang selalu menarik Uni. Sayang banget udah ada yang punya. Chika beruntung banget ya."

Aku tak menanggapi, kembali melihat Bima yang sibuk mendrible bola. Banyak banget emang cewek yang naksir Bima, semua orang tau betapa kharismanya bocah berandalan itu, tapi satu-satunya yang bisa ngeluluhin hati pria es yang persis banget kaya kulkas cuman Chika.

Ya... Itu sih kata mereka, yang mereka gaktau hubungan keduanya selalu dipenuhi keributan. Bagaimana aku tahu? Mereka juga gak tau kalau aku sudah berteman lama dengan brandalan itu.

Parental Guidance Suggested

Weekly Power Status

Rank -- Power Ranking
Stone -- Power stone

You May Also Like

Share your thoughts with others

Write a review

Author Cindelvi