Download App
59.39% The Story of Dusk -Indonesia- / Chapter 98: PERUBAHAN SITUASI

Chapter 98: PERUBAHAN SITUASI

"BAWA XUAN FEI SEKARANG JUGA!" Ia menggeram dan berteriak kepada orang kasim dan menendang sebuah vas bunga sehingga pecah menjadi serpihan tajam.

Orang kasim dengan cepat berlari keluar dari ruangan dalam usahanya untuk mencari Pangeran Mo Xuan Fei. Jika ia terlambat, dalam kondisi kemarahan Kaisar saat ini, maka hukuman yang akan ia dapatkan akan menjadi suatu akhir baginya.

Ia menggerakkan kakinya yang lemas dengan sangat cepat.

Saat orang kasim itu pergi, orang kasim lainnya datang untuk menginformasikan kunjungand dari Kaisar dari Kerajaan Zodasian.

"Apa yang dia inginkan sekarang?"" Mo Qian Yuan merasa sangat marah dan wajahnya terlihat merah padam. Tidak ada yang ia inginkan saat ini selain membunuh Mo Xuan Fei dan Lin Xingyan, memenuhi tuntutan dari para pejabat tinggi itu yang hanya membuat semuanya semakin buruk dengan permohonan mereka.

Tindakan dari mereka sungguh menarik lebih banyak perhatian dari yang diperlukan.


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C98
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login