Download App
18.55% Gadis Introvert / Chapter 72: Rindu yang Terobati

Chapter 72: Rindu yang Terobati

Radit sudah merasa bahwa tubuhnya lebih fit hari ini. Maka ia memutuskan untuk segera datang ke Rumah Chika pagi ini.

"Bi saya mau keluar dulu ya!" pamitnya.

"Lo! Aden kan harus banyak istirahat. Kondisinya juga belum vit!" ujarnya.

"Gak papa Bi, cuma sebentar saja kok. Lagian kan masih satu komplek!" ujar Radit yakin.

"Beneran gak papa?" tanya Bi Ida. Ia merasa kawatir dengan keadaan Radit.

"Iya Bi," yakin Radit.

Cowok itu kemudia berlalu ke garasi untuk memanasi mobilnya. Radit belum bisa terlalu lama terkena sinar matahari, maka ia harus menggunakan mobil saat akan pergi.

Setelah cukup memanasi mobilnya, maka Radit langsung melajukan mobilnya membelah jalanan kompleknya.

"Chika, sumpah gue rindu banget!" ujarnya.

Cowok itu sedikit memperceoat laju kendaraannya agar segera sampai di Rumah Chika.

Tin … tin … tin …

Suara klakson mobil Radit. Pak Sugeng pun segera membuka pagarnya.

"Den Radit, baru kelihatan!" ujar Pak Sugeng.


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C72
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login