Ardilo bangun pagi sekali. Dia sudah siap membawa buket bunga yang cantik untuk tambatan hatinya. Dia sudah lama tidak bertemu karena masalah kesibukan. Setelah hampir setahun lamanya dia menjabat sebagai ketua BEM, kini dia akhirnya menjalani masa demisioner. Sidang demisioner bersama dengan DPM Fakultas Ekonomi sudah dilaksanakan kemarin lusa. Dengan berbagai banyak masalah dan hasil dari kinerja BEM Fakultas Ekonomi yang sudah dipimpin oleh Ardilo bersama dengan Ervan, akhirnya laporan pertanggung jawaban mereka pun diterima. Walaupun tidak dengan nilai yang sesuai dengan ekspektasinya.
— The End — Write a review