Download App

Chapter 549: Dibodohi lagi

BIasanya Lisa dapat mengetahui apa yang akan Maria lakukan. Ia sudah sering bertemu dengan orang - orang yang membencinya dan ingin menjatuhkannya. Tapi sekarang, berdiri di depan Maria, dia tidak tahu apa yang wanita itu inginkan.

Maria meminta maaf kepadanya? Sepertinya matahari benar - benar akan terbit dari barat!

Setengah dari dirinya tahu kalau Maria terlihat tulus dan ingin meminta maaf. Tapi setengah dari dirinya tahu kalau wanita itu sebenarnya berbohong dan hanya ingin bermain - main dengan perasaannya.

Tapi sebelum Lisa dapat mengamati sikap Maria lebih jauh lagi, ia melihat wanita itu berlari menghampirinya. Dengan mata yang berlinang air mata dan wajah yang memelas, Maria menyentuh tangan Lisa.

"Lisa, maafin aku ya?"


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C549
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login