Download App
66.45% Mata Ketiga / Chapter 412: Melawan Iblis Itu Dengan Darahku

Chapter 412: Melawan Iblis Itu Dengan Darahku

Editor: Wave Literature

Setelah makan malam, aku memandikan Yang Qinxue lalu membawanya ke kamar untuk menidurkannya.

Dia memintaku untuk membacakan dongeng untuknya. Walaupun aku ingin segera menemani Yang QIn tapi aku tetap membacakan dongeng untuk Yang Qinxue sebelum aku keluar.

Saat aku belum selesai membacakan cerita, Yang Qinxue sudah tertidur.

Aku bagkit berdiri dengan hati-hati untuk mematikan lampu kecil yang ada di dekat ranjangnya kemudian keluar dari kamarnya.

Saat aku kembali ke kamar tidur, Yang Qin masih berbaring di ranjang dan belum bangun.

Aku membersihkan diriku kemudian aku naik ke atas ranjang dan memeluk Yang Qin.

Tubuh Yang Qin sangat dingin dan dia tidak bergerak sama sekali, benar-benar seperti mayat…

Aku tidak mematikan lampu dan terus melihat wajahnya…

Kemudian aku teringat pertarungan Yang Qin dengan Mo Xuan, seketika perasaanku sangat kacau...


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C412
    Fail to post. Please try again
    • Translation Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login