Download App
91.08% The Twin Lions / Chapter 429: The Mission 7

Chapter 429: The Mission 7

"Hei, bangun," ujar Karina sambil menepuk kaki Aslan yang masih tertidur di tempat tidurnya.

Aslan bergumam pelan menyahuti Karina yang membangunkannya. Karina tertawa sambil menggelengkan kepalanya ketika melihat Aslan berbalik dan menutupi kepalanya dengan bantal. Ia pun segera menarik bantal tersebut. "Bangun! Kucing aja jam segini udah berkeliaran di komplek."

"Kucing ngga punya mimpi buruk," sahut Aslan.

Karina menghela napas panjang. "Bukannya hari ini kamu bakal menjalankan rencana kamu sama yang lain buat jemput kakaknya Bimo."

Aslan kembali berbalik. Matanya membuka dan ia menatap Karina yang duduk di tepi tempat tidurnya. "Iya, ya?"

Karina menganggukkan kepalanya. Ia berdecak pelan. "Gimana, sih? Kamu yang punya rencana, kamu juga yang lupa. Dasar kakek-kakek."

Aslan memonyongkan bibirnya setelah mendengar dirinya disebut kakek-kakek oleh Karina. Sambil menghela napas panjang, Aslan terduduk di tempat tidurnya. "Iya, deh. Nenek-nenek bawel."


CREATORS' THOUGHTS
pearl_amethys pearl_amethys

Thank you for reading my work, hope you guys enjoy it. Share your thought in the comment section and let me know about them. Don't forget to give your support through votes, reviews, and comments. Thank you ^^

Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C429
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login