Download App
45.25% My strange marriage / Chapter 124: Beri Kesempatan

Chapter 124: Beri Kesempatan

Erlina memalingkan wajahnya. Dia merasa sangat menyesal mau mengikuti Todi sore ini. Harusnya tadi dia menolak saja, pikir Erlina. Ternyata Todi dan Laras sudah merencanakan semua ini, pikir Erlina.

Todi beranjak pergi, dia tidak mau mengganggu Laras dan Erlina. Sebenarnya, pada awalnya Laras berencana untuk mengobrol berdua dengan Erlina, dia hanya meminta Todi untuk menjeput Erlina, tapi sialnya Laras terlambat untuk datang, Todi mempergunakan kesempatan ini untuk menyampaikan permohonan maafnya sekaligus dia juga ingin menyampaikan apa yang belum dia sampaikan dulu. Todi rasa Erlina perlu tahu karena dulu dia meninggalkan Erlina tanpa penjelasan apapun.

"Kalian sengaja?" tanya Erlina dengan ketus.

"Iya" jawab Laras dengan jujur. Erlina langsung berdiri, dia malas mengikuti kemauan pasangan suami istri ini.


CREATORS' THOUGHTS
rizka_hami rizka_hami

Halo lagi

hmmm kira2 kak Erlina bakal gimana ya??

oh ya, nanti ada bab aku yang akan kolaborasi sama novel lain ya, ceritanya nanti Laras dan Todi akan diundang ke nikahan Kim Leon dan Nana dari Novel "Ketika tuan menemukan tuannya" karangan kak Tina Agustina

semoga pada suka ya..

tapi nanti setelah masalah Erlina ini yaa..aku janji(´∩。• ᵕ •。∩`)

love u kakak2

Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C124
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login