Download App
37.73% Penguasa Dunia Sesat / Chapter 343: Keji dan Tidak Tahu Malu

Chapter 343: Keji dan Tidak Tahu Malu

Editor: Wave Literature

Lembah yang subur semakin membesar dengan cepat di mata Xue San Si.

Angin berhembus dan mendengung dengan kencang di telinganya.

Wajah Xue San Si yang telah berubah total menatap Fang Yuan di bawah dengan sepasang mata harimau. Ujung bibirnya telah menyunggingkan senyum yang haus akan darah.

Ia hampir mampu melihat raja hewan buas kecil merata menjadi gumpalan daging akibat serangan ganas miliknya yang belum pernah terjadi sebelumnya.

"Tidak mungkin dia bertahan hidup dari tekanan sebesar ini!"

Ketika melihat Fang Yuan mengaktifkan Gu Golden Shield dan tubuhnya diselimuti oleh cahaya emas, ia terkekeh dalam hati.

"Gu Golden Shield tingkat tiga? Sekalipun memakai Gu Golden Bell Shield tingkat empat, dia tidak akan bisa menahan seranganku."

Intensitas pertarungan antara Gu Master tingkat empat sangat tinggi, dan bukanlah sesuatu yang mampu ditandingi oleh Gu Master tingkat tiga.


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C343
    Fail to post. Please try again
    • Translation Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank 200+ Power Ranking
    Stone 9 Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login