AUTHOR'S POV
Princess Kylie mengajak Princess Leine ke bar yang berada di hotel itu. Princess Leine sebetul nya masih tidak mengerti maksud dari gadis berambut merah itu mengajak nya ke sini. Princess Kylie pun duduk di salah satu kursi yang berada di sana. Princess Leine pun mengambil kursi kosong yang berad di sebelah nya.
"One shot," ujar Princess Kylie kepada bartender yang ada di balik meja itu.
"Kau mau apa, Leine?" tanya gadis berambut merah itu pada Princess Leine kemudian.
Princess Leine pun menggelengkan kepala nya. "Engga. Thanks."
"Ayo lah, Leine. Cocktail deh." Princess Kylie memaksa.
"Baik lah." Princess Leine pun akhir nya pasrah.
Princess Kylie pun kemudian mengedipkan mata nya ke arah si bartender tadi kemudian berbalik lagi menghadap ke arah Princess Leine.
"Pasti kamu bingung kan? Kenapa kau mengajak mu kesini," ujar Princess Kylie dengan tatapan yang licik.