Hari ini Alena kontrol ke rumah sakit, kandungannya sudah 8 bulan lebih, Alena pergi ke rumah sakit bersama Robin, sedangkan Zyan tidak dibawa, karena masih di sekolah playgroup, bersama suster. Ketika di USG dokter mengatakan bahwa posisi bayi sudah bagus, Ibu Alena harus sering berjalan-jalan agar proses melahirkannya nanti berjalan dengan lancar, "Kata dokter.
Kalau ada sesuatu langsung aja ke rumah sakit, tapi jika tidak terjadi sesuatu minggu depan saja kontrol lagi ke Rumah sakit, "Terima kasih Dokter, "Kata Alena, lalu Alena dan Robin pun pulang dari rumah sakit, menuju ke tempat playgroup, tempat Zyan belajar.
Você também pode gostar