Dua minggu sudah kelahiran bayi pertama Bram dan Clara, di mana bayi itu adalah anak kedua bagi Bram setelah adanya Briel dari hasil pernikahannya dengan istri pertamanya yaitu mendiang Anita.
Bayi itu terus saja tenang di atas tempat tidur, dia seolah mengerti bahwa sang mami tengah sibuk merias dirinya karena akan menghadiri pesta yang Bram siapkan untuk menyambut kelahiran anggota baru di keluarga tersebut.
Huh, akhirnya season Clara (Wanita Simpanan) Season II sudah tamat. Author ucapkan terima kasih untuk teman-teman semua yang sudah mengikuti cerita Bram dan Clara dari season 1 hingga season 2 ini. Masih akan berlanjut cerita Antonio Sasongko di buku ini, ya, teman-teman. Seperti apa kisahnya? Teman-teman bisa membacanya dalam waktu dekat. Oh, ya. Sambil menunggu, teman-teman juga bisa membaca novel terbaru Author berjudul "Crazy Wife Vs Cold Husband" Novel baru ini bisa dibaca gratis, ya.