Unduh Aplikasi
20.06% Sleepy Bookmaster / Chapter 60: Penyembur Api

Bab 60: Penyembur Api

Laboratorium Alkemis, terowongan bekas jalur monorel.

Ratna yang telah terbangung dari tidurnya, merapikan dirinya sendiri, mengganti baju dan berhias sedikit. Ia lalu mencium aroma sedap dari arah depan ruang penyimpanan atau kulkas alkemis berada. Tergiur dengan aroma itu, Ratna berjalan ke sana, mendapati semua rekannya sudah duduk melingkar menunggu hasil masakan Pandu.

Ratna duduk di samping Intan, mereka berdua saling pandang lalu tertawa kecil. Ratna berpaling ke arah Pandu yang lagi asik dengan dirinya sendiri. Ia bersenandung sambil memasukkan masakannya ke mangkuk plastik.

"Apa yang kamu buat?"

"Mmm~ hanya krim sup ayam biasa, tapi dengan bumbu rahasia keluargaku sendiri. Kalian pasti akan suka."

Pandu lalu membagikan mangkuk yang sudah berisi krim sup kepada yang lain, dia juga mengeluarkan sebungkus roti kering dari tas carrier miliknya dan membagikannya pada yang lain.


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C60
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk