Unduh Aplikasi
25.69% Noktah Merah Muda Pernikahan / Chapter 102: Sempurna

Bab 102: Sempurna

Keberhasilan Yoona mengelabuhi suaminya tentu saja membuatnya merasa lega. Dia tak akan disalahkan lagi prihal segala yang berhubungan dengan peristiwa yang baru saja terjadi di rumah mertuanya.

"Dia tak akan punya kesempatan lagi untuk menyerangku. Amanda, aku akan segera menendangmu dari sini dan semua akan selesai," gumam Yoona dalam hatinya.

"Aku harus memastikan Amanda makan dan minum obatnya. Kau makan malamlah dan segera istirahat," ujar Fabio.

Yoona mengangguk. Kali ini dia tak ingin membuat keadaan menjadi runyam sehingga mengizinkan Amanda mendapatkan perhatian Fabio sepenuhnya. Fabio berjalan menuju dapur dan membawa nampan yang sudah bibi siapkan ke kamar Amanda. Saat ia membuka pintu tampak Amanda sudah menutup matanya.

Rasa lelah tubuhnya dan hatinya membuat wanita itu memilih untuk meredam dengan tidur. Fabio berjalan mendekati istrinya dan perlahan menaruh nampan di nakas sebelah tempat tidur.

Dia membelai wajah istrinya yang masih bengkak di sisi kirinya.


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C102
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk