Unduh Aplikasi
77.33% Miliki Aku Dengan Ketulusanmu / Chapter 314: Ini.... Nanda Yang Mana Ya?

Bab 314: Ini.... Nanda Yang Mana Ya?

Selamat membaca

¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶¶

Apartemen G-SAM Kota M

Hunian nomor 1504

Suasana ruang tamu yang awalnya berisik itu sunyi seketika, saat pernyataan terakhir meluncur begitu saja dari salah satu tiga wanita di sana.

Gretta yang terdiam, menyisakan dua lainnya yang kini menatapnya seakan penasaran. Pasalnya, ia tidak percaya jika dua temannya mengatakan hal demikian.

Apakah wajahnya menunjukkan hal demikian? Lebih berseri setelah selesai menghubungi Alrescha.

Tidak mungkin kan? Ia merasa biasa saja dan sama sekali tidak berseri. Apalagi merasa santai seperti apa yang dikatakan Kristal dan Geana.

"Apaan sih! Berseri, santai? Yang benar saja! Aku merasa biasa saja kok," kilah Gretta setelah terdiam cukup lama.

"Tapi aku merasa aneh, sejak kamu pulang dan kita dapat kiriman kue, kamu sama sekali tidak membicarakan si Tuan dengan raut wajah masam seperti biasanya. Justru kamu seakan biasa saja. Begitu loh maksud kami," tandas Geana kembali menjelaskan.

Masa sih?


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C314
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk