Unduh Aplikasi
30.06% Lelaki cantik itu Amanda / Chapter 147: Rasa Rinduku

Bab 147: Rasa Rinduku

Dirga menelusuri deretan baju baju yang di gantung. Ia merasa bingung jika ia membeli kaos casual ia juga harus membelikan celana. Namun ia tak tau berapa ukuran celana untuk perempuan bertubuh mungil itu. Dirga pun beralih mencari deretan dress yang di pajang.

"Pantas saja perempuan selalu lama jika berbelanja, pilihannya saja dari Sabang sampai Merauke. Huhh"

Matanya tertuju pada sebuah patung manusia dengan balutan dress selutut berwarna hitam bermotif bunga bunga.

"Sepertinya ini cantik." Dirga memutuskan untuk mengambil dress itu. Ia memanggil spg dan minta di carikan ukuran yang sesuai untuk perempuan bertubuh mungil yang kini sudah jadi kekasihnya.

"Maaf, saya mau ambil baju ini. Tolong carikan yang ukuran S!" Pinta Dirga pada spg yang rambutnya di sanggul kecil kebelakang.


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C147
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk