Unduh Aplikasi
70.22% KEAJAIBAN 12 BINTANG / Chapter 283: MELARIKAN DIRI?

Bab 283: MELARIKAN DIRI?

"Ya, sebentar lagi junjungan kami akan datang, kau adalah salah satu target korban yang berikutnya, kalau memang kau ingin pergi, pergilah sekarang. Jangan membuang waktu!"

Pria memakai masker itu bicara, masih dengan posisinya yang tadi, karena memang dirinya tidak bisa bergerak.

"Kau tidak ingin pergi?"

"Pergi? Semua sudah jadi mimpi, awalnya aku memang ingin pergi, tapi karena kau tidak ada di ruang ini, mereka marah dan menghajarku."

"Aku minta maaf, tapi aku tetap ada di sini, aku juga tidak tahu tiba-tiba saja aku berubah menjadi kepiting, kalau aku bisa membuatmu sembuh, apakah kau akan pergi dari sini bersamaku?"

Pertanyaan Caroline tidak langsung dijawab oleh pria bermasker tersebut.

Sementara itu, Ratu Cherry memperingatkan Caroline jangan mudah percaya pada sikap baik seseorang karena bisa saja pria bermasker itu tidak benar-benar baik.

Hanya terlihat baik ketika tidak berdaya, dan tidak akan baik saat sudah mampu bangkit kembali.


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C283
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk