Unduh Aplikasi
24.2% Jodoh! Masa Gitu? / Chapter 84: Apa Alasan Nenek Menjodohkan Kami?

Bab 84: Apa Alasan Nenek Menjodohkan Kami?

"Calon cucu mantu akhirnya datang!" Seru juragan nyonya yang langsung meninggalkan kebun dan pak Tatang begitu melihat Hening masuk kedalam pagar.

Hening insecure dengan semangat neneknya Dipta ini, gak ada matinya. Tenaga kaya ada batrenya, on terus sebelum lowbat.

"Sian, Nek." Sapa Hening sopan. Gadis itu menahan pelukan erat juragan nyonya, Dipta menatap malas neneknya yang lebay. Ketemu Hening kok macam ketemu Beyonce, heboh.

Tanpa mau terlibat pembicaraan keduanya, Dipta langsung masuk kedalam rumah. Mau tidur siang, cuacanya enak kali di buat males-malesan, belum lagi lauk pauk yang Hening bawa agak-agak menggoda selera.

Takutnya gak tahan napsu, temakan pulak. Dah malu sama si Jenong.

"Eh …, kamu mau kemana?"

"Tidur!"

Juragan nyonya menggeleng pelan melihat sikap cucunya, gak mau ambil pusing wanita senja itu kembali fokus sama Hening, "kamu bawa apa sayang?"


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C84
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk