/ History / ISTRI RASA PEMBANTU
Peringkat tidak cukup
Ringkasan
Novel ini menceritakan kisah Ira yang berulang kali diselingkuhi oleh suaminya. Konyolnya, Ira masih saja memaafkan lelaki itu dengan berbagai pertimbangan. Hingga pada akhirnya, Ira sudah tidak tahan lagi dan merasa diinjak-injak. Ira pun menggugat cerai sang suami dan meninggalkan pria itu sejauh mungkin. Akibat ditinggalkan oleh Ira, lelaki bernama Dito tersebut menjadi tak terawat. Istri barunya hanya mampu menghabiskan hartanya saja. Dito pun mencari keberadaan Ira untuk diajak rujuk. Alangkah terkejutnya ia saat mengetahui bahwa Ira telah bersuami lagi. Dito menyesal bukan main, terlebih saat ini hartanya sudah dikeruk oleh istri barunya. Setelah menimbang dengan matang, Dito pun menceraikan istrinya dan memutuskan untuk hidup seorang diri. Dito tinggal di sebuah rumah gubuk tanpa ada yang menemani. Seumur hidupnya ia habiskan hanya untuk menyesali perbuatan.
Anda Mungkin Juga Menyukai
Bagikan pikiran Anda dengan orang lain
Tulis ulasanwoooww kereeenn ini namanya the real karma nih, suka banget akuuu, banyak yang bikin geregetan sendiri waktu bacaaa [img=recommend][img=recommend][img=recommend]
Indy itu gak tau diri banget, sih. Udah diperlakukan kayak saudara juga masih aja niat jahat sama Ira. ceritanya keren kak. semangat untuk lanjut, ya, Kak. Jangan lupa mampir di cerita aku juga ya๐คญ
wah ceritanya bagus banget, konfliknya sangat menarik kak. suka banget de pokoknya sama cerita yang satu ini. semangat terus kak, ditunggu kelanjutannya
Penulis Wanda_Handayani24
Hai saya mampir. Sukses selalu, ya. Semangat menulis karena sudah pasti ada banyak penggemar yang menunggu cerita anda apdet, untuk dibaca. Jangan kecewakan mereka. Semangat