Unduh Aplikasi
98.18% I Love You Prince / Chapter 325: Jangan Ambil Anakku 3

Bab 325: Jangan Ambil Anakku 3

Semua orang yang ada di ruang tindakan itu serentak menoleh kearah Charlotte yang tiba-tiba saja tersadar. Apa yang harus mereka katakan sekarang?

Sementara proses operasi sudah akan di lakukan, tinggal menunggu satu dokter ahli lagi yang juga sudah menuju ke ruangan itu setelah mendapat panggilan darurat di dari pasien lain yang juga dia tengah tangani.

"Tenang tuan putri, kami hanya ingin mengusahakan yang terbaik untuk taun putri." Salah satu dokter akhirnya berusaha membuat alasan agar Charlotte tidak membuat kehebohan di ruangan yang steril itu.

"Apa maksudmu dokter? Apa yang kalian akan lakukan terhadapku? Jangan macam-macam kalian. Kalau sampai kalian melakukan hal yang akan mencelakkan janinku, kalian akan masuk penjara. Aku mau keluar dari tempat ini sekarang juga." ucap Charlotte sambil berusaha bangkit dari pembaringannya.


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C325
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk