Unduh Aplikasi
24.24% Emergency Marriage / Chapter 88: Fitting

Bab 88: Fitting

Ada Andra di rumah ketika kami sampai. Papa ada di sana bersama dengan Kak Reni. Sedang Mama entah di mana. Mungkin sudah tidur karena pukul sepuluh malam aku dan Satria baru pulang.

"Ndra, udah mau pulang?" tanya Satria sebelum mengunci mobilnya.

"Iya, Bang. Kapan kalian pulang ke Mansion?"

"Tanya Rea, saja. Tapi Kakek baik-baik aja kan?"

"Baik. Karena kamu dan Rea nggak ada. Aku yang menemaninya."

"Nggak masalah kan?"

"Nggak sih. Ya udah ya, Bang. Aku cabut dulu."

Aku langsung menghampiri Papa dan Kak Reni yang ada di teras rumah. "Mama mana?"

"Mungkin sudah tidur. Besok kakakmu mau fitting baju pengantin katanya. Kamu bisa menemaninya?" tanya Papa. Mataku sontak berbinar. Aku sama sekali belum pernah fitting baju pengantin. Dulu itu aku mengenakan punya Kak Reni yang ukurannya lebih mungil dari tubuhku.

"Wah, aku pengin deh fitting juga."

"Memangnya kamu yang akan menikah?"


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C88
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk