Unduh Aplikasi
96% Diary Horor / Chapter 264: Dipeluk Gunderwo

Bab 264: Dipeluk Gunderwo

Satu tahun Kemudian....

"Hai Nimas, apa kabarmu? Semoga kau betah ya sama pekerjaan yang sekarang, disini juga aku akan belajar sebaik mungkin. Seperti katamu, aku harus mengejar cita-citaku. Kau bisa balas pesanku jika kau sudah tidak sibuk ya, telpon aku bila perlu"

Pesan panjang dari Widya. Aku tersenyum membacanya, di pesan saja dia secerewet itu, aku jadi merindukannya. Aku menutup ponsel kemudian menuju kamar Teo, anak yang sedang aku asuh sekarang.

Oh iya, kini aku sedang bekerja di daerah Bekasi. Aku mengasuh anak laki-laki berusia 1 tahun, sudah beberapa bulan aku bekerja disini. Dan Alhamdulillah betah, semoga saja hmmm. Aku tidak bekerja sendirian, ada satu asisten rumah tangga juga sini. Namanya Mbak Ijah, dia berasal dari Jawa hanya saja dia besar di kota Lampung.


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C264
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk