Unduh Aplikasi
35.51% Cowok Hamil / Chapter 38: Masakan Rio

Bab 38: Masakan Rio

Menggunakan punggung tangan, Rio mengusap keringat yang sudah keluar sebesar biji jagung, di bagian pelipisnya. Ia terlihat kelelahan setelah selesai memasak makan malam untuk dirinya, dan ototmatis untuk juga Jamal.

Walapun selama memasak Rio lebih banyak mengomel, lantaran ia mengerjakan sendiri, tapi semua masakan sederhana itu berhasil ia selesaikan.

Untung saja Rio sudah terbiasa hidup mandiri. Ia sering memasak untuk adik-adiknya jika ibunya belum pulang dari pasar. Jadi, meskipun laki-laki, Rio tidak pernah gengsi untuk memasak atau menyiapkan makanan yang katanya itu adalah pekerjaan perempuan. Toh, koki-koki yang terkenal juga banyak yang berjenis kelamin laki-laki.

Rio mendengkus kesal, sambil melihat masakan yang sudah tertata rapih di atas meja makan. Ia mengumpat pada dirinya sendiri lantaran secara tidak langsung, ia sudah menyiapkan makan malam untuk Jamal.


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C38
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk