Unduh Aplikasi
61.36% Bersuami Anak Mama / Chapter 54: Rumah Baru untuk Andre

Bab 54: Rumah Baru untuk Andre

"Jadi bagaimana, Dre? Kamu mau tidak?" tanya Bos Andre.

"Apa Bapak yakin dengan keputusan itu?" balas Andre.

"Kenapa tidak? Saya sejak awal memang sudah setuju untuk itu. Kalau kamu ragu dan tidak menerima itu saya memang merasa sedih. Tetapi saya juga tidak bisa memaksa kamu kalau kamu memang tidak berkenan untuk mengambil posisi itu," jawab Bos Andre.

Andre diam sejenak, "Baik, Pak. Saya siap menerima posisi itu. Namun jika nantinya saya kesulitan, saya bisa kan meminta bantuan Bapak?" sahutnya.

"Syukurlah kalau kamu mau, Dre. Tentu, aku, Luki dan semua yang kamu butuhkan akan siap membantu kamu. Jadi apapun yang bisa kami bantu, akan dibantu. Kalau sudah siap, silakan kamu tanda tangani berkas itu!" tutur Bos Andre.

Andre menghela nafas sejenak, lalu dengan percaya diri Andre menandatangani berkas itu. ''Sudah, Pak."

"Luki, mulai sekarang Andre adalah Bos kamu, ya! Kamu harus bisa menjadi melayani segala yang dibutuhkan oleh Andre," ucap Bos Andre.


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C54
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk