Unduh Aplikasi
69.44% Algea High School / Chapter 150: Iri

Bab 150: Iri

"Makan dan istirahatlah. Tolong jangan menolak permintaan saya kali ini," ucap Mr Solo yang diiringi dengan senyum menenangkan khas miliknya.

Washington ingin menolak atas perilaku pelayanan kelas atas yang diberikan oleh Mr Solo pada dirinya. Namun begitu melihat betapa seriusnya Mr Solo ingin merawat dirinya, membuat hatinya menjadi urung untuk menolak kebaikan laki-laki tersebut.

"Baiklah aku akan menerimanya. Tapi, kau sendiri juga jangan sampai meninggalkan kesehatanmu demi seorang anak yang bisa melakukannya sendiri," tutur Washington. Anak laki-laki itu sebenarnya tidak ingin merepotkan Mr Solo namun, dia juga tidak tega untuk menolak kebaikan laki-laki tersebut.

Mr Solo tersenyum. Laki-laki itu kemudian mulai menyuapi Washington. Dan Washington sendiri yang mendapati suapan tersebut merasa agak sedikit canggung karena ia tahu, bahwa pelayanan ini terasa berlebihan untuk status dan umurnya saat ini.


next chapter
Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C150
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk