Unduh Aplikasi
39.43% Perfect Marriage : The CEO's Scandal / Chapter 181: Janji seorang pria

Bab 181: Janji seorang pria

"Aku akan baik-baik saja."

Kalimat itu terlontar dengan begitu mudahnya dari bibir Crystal namun tidak dengan kesiapan mentalnya, seluruh tubuh Crystal saat ini terasa dingin. Padahal di dalam dadanya tengah terjadi sebuah kebakaran besar, api amarahnya berkobar dengan kuatnya begitu melihat keluarga baru sang ayah didepan matanya.

Virgo menambah kekuatan pada cengkraman tangannya. "Kau tidak harus memaksakan diri jika memang tidak mampu, kau bisa masuk kedalam kamar untuk menenangkan diri sementara waktu."

"Tidak Virgo, tidak. Aku tidak apa-apa, aku ingin disini. Aku ingin tahu kebahagiaan seperti apa yang mereka rasakan saat ini," ucap Crystal serak.

Ucapan Crystal berhasil membuat Virgo kesulitan bernafas, kalimat yang diucapkan Crystal adalah kalimat paling menyakitkan yang Virgo pernah dengar.

Tidak mau membuat Crystal semakin bersedih, Virgo tiba-tiba bangun dari kursi tempatnya duduk dan kemudian menarik Crystal secara paksa untuk bangun.

"Virgo…"


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C181
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk