Unduh Aplikasi
19.52% Alacasithe / Chapter 57: Rencana Penistaan

Bab 57: Rencana Penistaan

Hee Young terbangun dengan kesadaran yang masih tertinggal jauh di alam mimpi. Tangannya mengusap sudut bibir. Tatapan wanita itu setengah linglung.

"Nyonya, sudah berhari-hari Anda masih juga belum bisa menyesuaikan diri. Astaga. Anda memang makhluk bumi sejati."

Telinga Hee Young menangkap suara omelan Ammae. Wanita itu merebahkan diri kembali ke tempat tidur dan menarik selimut menutupi separuh wajah. Namun, detik berikutnya Hee Young langsung menjerit kaget.

"Ammae!" teriaknya murka.

"Itu cara terampuh membangunkan pemalas seperti Anda, Nyonya." Si dayang berkata tanpa rasa bersalah.

"Tapi tak perlu menyiramku dengan air es juga." Hee Young mengeluh kesal. "Lihat! Bajuku jadi basah!"

"Oh, jadi Anda lebih suka dibangunkan monster buatan saya?"

Hee Young membeku. Wajahnya memucat. Secepat kilat dia meloncat turun dari tempat tidur.

"Jangan coba-coba melakukannya!" Hee Young berkata kesal.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C57
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk