Unduh Aplikasi
13.71% Pernikahan Kontrak Tuan Muda / Chapter 55: Kado Spesial

Bab 55: Kado Spesial

Diva tersenyum menangkup pipi Kenzo mengusapnya pelan. "Aku punya kado buat kamu!" ucapnya.

Mengangkat satu alisnya bertanya, yang lain sudah memberikan hadiahnya entah itu apa dia tidak perduli.

"Happy birthday, coba kamu buka semoga kamu suka!" ucap Diva dengan senyum manis.

Jantungnya berdegup lebih kencang menunggu respon Kenzo. Sungguh Diva takut jika tidak sesuai ekspektasi.

Emeli tersenyum melihatnya, dia sama dengan yang lain menunggu Kenzo membuka kado itu.

Kenzo terdiam matanya menatap lekat benda kecil, tipis, panjang di kotak itu mengerjabkan matanya pelan bahkan sampai mengusapnya.

"Baby...." Kenzo menatapnya dengan mata berkaca-kaca, sedangkan Diva tersenyum sembari mengangguk, mengusap perutnya pelan.

"Kamu hamil?" Sangking senangnya Kenzo melompat, melayangkan tinjuan ke angin. Sudah dari lama dia menunggu kabar ini tiba, sebenarnya waktu Diva mengatakan apa Kenzo ingin segera punya anak.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C55
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk