Unduh Aplikasi
11% Touch My Heart, Hubby / Chapter 43: Akhirnya tumbang

Bab 43: Akhirnya tumbang

Julia duduk di pangkuan suaminya dengan memakai baju kemeja putih milik laki-laki itu. Bajunya basah dan Damian sedang meminta Lara membelikan baju baru untuk wanita itu. Meski sudah dilarang, tapi ia tetap meminta sekretaris itu pergi membeli baju.

"Sekarang, kamu katakan. Ada apa mencariku ke kantor? Tidak mungkin karena ingin bercinta denganku 'kan," seloroh Damian.

"Bukan. Sebenarnya, aku ingin meminta izin pulang ke kampung. Boleh tidak, Hubby?"

"Kenapa pulang? Kamu marah karena aku meninggalkan kamu bekerja?"

"Tidak, bukan begitu. Mamaku masuk rumah sakit dan aku ingin pergi menjenguk."

"Ehm … aku sangat sibuk beberapa hari kedepan. Tidak bisa mengantarmu pulang," ucap Damian dengan wajah menyesal.

"Tidak apa-apa. Asalkan diizinkan, aku bisa pulang naik bus."

"Kapan rencana pulangnya?"

"Hari ini juga. Aku takut terjadi apa-apa dengan mama. Aku hanya memiliki dia di dunia ini, Hubby. Aku tidak ingin menyesal di kemudian hari," jawabnya. 


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C43
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk