Unduh Aplikasi
91.11% UnHuman / Chapter 164: Area Kota dan Perbedaan

Bab 164: Area Kota dan Perbedaan

Pusat Kota.

Ini terlihat unik, karena mereka memanfaatkan bangunan-bangunan tinggi dan terbengkalai yang mengitari area ini sebagai tembok.

Tetapi, bukankah itu aneh? Ada tembok di tengah kota, bukan di luarnya?

Ini mungkin keunikan yang hanya bisa kami temukan di kota ini.

Benar sekali.

Ada sejumlah penjaga yang sedang duduk di suatu kursi dan tengah bermain kartu— saat menyadari kami berjalan melewati mereka, salah seorang penjaga berdiri dan menghampiri kami.

"Tu-tunggu sebentar! Hoi!" teriaknya dengan suara tersendat.

Apa-apaan paman tua ini?

Dia berjalan sempoyongan ke arah kami sambil memegang sebotol bir. Sebuah topi datar di atas kepalanya sudah miring ke samping, dan salah satu matanya mengenakan penutup mata. Ada suatu bekas luka goresan yang membekas di matanya, menandakan mata itu sudah buta karena suatu pertarungan sengit di masa lalu.

"Kalian berdua ... apakah petualang?" Suaranya terdengar serak. Dan bau alkohol membaur di udara karena hembusan napasnya.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C164
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk