Unduh Aplikasi
17.36% Anindira / Chapter 50: Kamar yang asing

Bab 50: Kamar yang asing

Setelah makan siang yang tidak di sengaja, Deon beberapa kali berkunjung ke kantor Dira.

Dira sebenarnya tidak nyaman dengan Giandra, tapi melihat tampang polos Deon, ada rasa tidak tega di hatinya.

"Selamat siang tante!" Deon menyapa Dira dari balik pintu. Dira tersenyum, lalu melambaikan tangannya.

"Duduk sayang! Tante selesaikan dulu pekerjaan tante sebentar," kata Dira dengan suara pelan. Pandangan matanya tidak lepas dari layar laptopnya.

Giandra menatap Dira dengan kagum, tapi rasa kagum itu hilang seketika saat teringat Mili.

Setelah selesai, Dira beranjak menghampiri Deon. Tapi Dira juga tidak lupa mengirim pesan untuk Kin, Dira tidak mau Kin salah faham lagi.

"Aku bawa makan siang untuk tante," Deon membuka kotak makan dan menyerahkan satu untuk Dira, satu untuk Giandra dan sisanya untuk dirinya.

"Terimakasih sayang," Dira merasa tersentuh.

Belum sempat mereka makan, pintu ruangan ada yang buka, senyum Dira merekah saat tau yang datang adalah Kin,


PERTIMBANGAN PENCIPTA
Yanti_Wina Yanti_Wina

Terimakasih masih setia membaca ANINDIRA,

di tunggu Vote sama Chapter comment nya!

Review juga untuk menambah Saya bahagia dan semangat nulisnya.

Terimakasih

Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C50
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk