Unduh Aplikasi
11.37% Kujual Diriku Untukmu, Tuan Tang / Chapter 303: Dasar Pembohong Kecil!!! (3)

Bab 303: Dasar Pembohong Kecil!!! (3)

Editor: Wave Literature

"Kenapa?" Suara Tang Yu terdengar begitu serak di tengah kegelapan.

"Apanya?" Detak jantung Pei Qiqi semakin cepat. Dia menoleh dan menatap Tang Yu.

Kondisi di dalam mobilnya sangat gelap, jadi Pei Qiqi tidak bisa melihat jelas wajah Tang Yu. Dia hanya merasa bahwa tatapan mata laki-laki itu sangat dalam.

Cahaya lampu kendaraan dari luar sesekali menerobos masuk ke dalam mobil dan menampakkan siluet yang dalam di wajah tampan Tang Yu. Dia berkata dengan suara serak, "Ketika dua mobil akan bertabrakan, seorang pengemudi akan langsung memutar arah dan menabrakkan kursi di sebelahnya untuk melindungi dirinya sendiri."

Terdengar suara 'klik', dan Tang Yu telah melepaskan sabuk pengamannya. Ketika Pei Qiqi masih belum waspada, Tang Yu sudah mencondongkan tubuh ke arahnya. "Pei Qiqi, tetapi kamu mengabaikan naluri ini. Mungkin nalurimu adalah... melindungi aku! Ya, kan?"


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C303
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas Terjemahan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk