Unduh Aplikasi
75.47% Love in the Room / Chapter 317: Kepedulian Keenan

Bab 317: Kepedulian Keenan

"Apa kamu kabur juga karena akan dijual oleh mama mu?" tanya Keenan sembari menatap Jashmine yang memunggunginya.

"Iya," singkat Jashmine kemudian kembali duduk di kursi meja makan. Dia memilih untuk meminum teh nya.

"Minumlah teh mu, sebelum dingin," serunya setelah minum, dia menatap Keenan yang mendudukkan diri di kursi meja makan berhadapan dengannya.

Keenan segera meminum teh nya sedikit demi sedikit sambil menatap Jasmine yang memalingkan wajah darinya. "Ceritakan saja apa masalah mu, mungkin aku bisa membantu," serunya kemudian.

"Besok aku harus menikah," ucap Jashmine.

Oh, tidak. Keenan merasa seperti dihantam batu pada kepalanya, perkataan Jashmine sungguh membuatnya seakan tidak rela, tidak rela jika menikah. Padahal, dia bukan siapa-siapa untuk gadis itu, bahkan baru tadi siang bertemu.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C317
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk