Unduh Aplikasi
65.4% Adventure World / Chapter 120: Lv. 120 - Awal Setelah Akhir

Bab 120: Lv. 120 - Awal Setelah Akhir

»Silver Dragon Headquarts«

Suram dan menegangkan, itulah dua kata yang bisa digunakan untuk menggambarkan suasana di ruangan milik ketua guild, Sigurd.

Di sebelahnya Sekke hanya bisa berdiri diam, dan tidak mengatakan apa pun. Dan di depannya empat player berdiri menghadap dan mendengar omelan Sigurd tanpa henti.

Dar!

Suara dobrakan meja terdenhar dengan keras, kerutan memenuhi dahi Sigurd dan suara gertakan gigi yang tak henti-henti terdengar dari arahnya. Saat ini kondisi moodnya benar-benar sangat buruk, sampai di titik di mana dia bisa menghajar siapa saja yang ada di dekatnya.

"Bagaiamana?! Bagaimana bisa tempat itu runtuh begitu saja?! Lagi pula apa saja yang kalian lakukan ketika kita semua terpisah?! Apa kalian hanya berkeliling tanpa arah yang jelas?!"

"Sigurd, waktu itu ... ketika kami berempat jatuh di jebakan kami bertemu seseorang dan melawannya," ucap Ezio dengan tenang.

"Siapa?! Siapa dia?!"


PERTIMBANGAN PENCIPTA
Al_kapa Al_kapa

Jangan lupa untuk terus dukung cerita ini dengan Comment, Vote PS, dan Review. Lalu terima kasih untuk yang sudah selalu setia menunggu update.

Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C120
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk